Data Flow Diagram (DFD)

Data Flow Diagram (DFD) merupakan alat perancangan sistem yang berorientasi pada alur data dgn konsep dekomposisi dapat digunakan untuk penggambaran analisa maupun rancangan sistem yg mudah dikomunikasikan oleh profesional sistem kepada pemakai maupun pembuat program.
Komponen DFD

Menurut Yourdan dan DeMarco

Menurut Gene dan Serson

Komponen Terminator / Entitas LuarMewakili entitas eksternal yang berkomunikasi dengan sistem yang sedang dikembangkan. Biasanya terminator dikenal dengan nama entitas luar (external entity).
Download file lengkapnya: DFD.Doc

0 comments:

Post a Comment

 
 
 
 
Copyright © artikel39